IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI REKAM MEDIS DI KLINIK BAKTITUNAS HUSADA (BTH) KOTA TASIKMALAYA

Dadang Haryanto, Widi Siti Fatimah

Sari


Pada saat ini teknologi dan sistem informasi mengalami perkembangan yang sangat pesat. Seiring dengan perkembangan teknologi, kebutuhan akan informasi pun sangat dibutuhkan terlebih lagi informasi yang dihasilkan mengandung nilai yang benar, akurat, cepat dan tepat, sehingga siapapun dan apapun yang menggunakan informasi tersebut dapat menangani berbagai masalah yang terjadi dengan cepat.

Pengolahan data di sebuah klinik dilakukan oleh petugas klinik yang diolah meliputi : data rekam medis. Pengolahan dan penyimpanan rekam medis di Klinik Bakti Tunas Husada (BTH) selama ini diolah dengan menggunakan cara manual yaitu di tulis di lembaran-lembaran kertas. Penyusunan di lembaran kertas dalam mengolah data rekam medis masih menyulitkan petugas, karena ketika pasien itu datang ke klinik yang kedua kalinya petugas harus mencari data yang menumpuk di lembaran-lembaran tersebut yang sesuai dengan data sebelumnya. Hal tersebut memungkinkan adanya keterlambatan waktu dalam menangani pasien.

Sistem ini dibangun dengan mengunakan Lazarus sebagai bahasa pemrogramannya, DBMS yang digunakannya yaitu MySql. Perangkat lunak yang dihasilkan dapat melakukan penambahan, pengurangan, pengubahan, pencarian rekam medis. Selain itu, perangkat lunak ini dapat membantu membuat laporan rekam medis tersebut. Aplikasi ini diharapkan dapat membantu petugas dalam melakukan pengolahan rekam medis tersebut. 

 Kata Kunci : Data rekam Medis, Pemgolahan dan Penyimpanan Rekam Medis, Mysql.


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Kadir, Abdul. Pengenalan Sistem Informasi. Andi Offset. Yogyakarta : 2003. halaman 54.

Hariyanto, Bambang. Dasar Informatika & Ilmu Komputer. Graha Ilmu. Yogyakarta : 2008.

Andi. Perancangan Sistem Informasi. Bandung : 2003.

Moekijat, DRS. Pengantar Sistem Informasi Manajemen. Mandar Maju. Bandung : 2005. Hal 9.

Moekijat, DRS. Pengantar Sistem Informasi Manajemen. Mandar Maju. Bandung : 2005. Hal 10.

Moekijat, DRS. Pengantar Sistem Informasi Manajemen. Mandar Maju. Bandung : 2005. hal7.

Zulkifli Amsyah, MLS, Drs. Manajemen Sistem Informasi. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta : 2005. halaman 4.

Sadiman. Teknologi Informasi dan Komunikasi. Erlangga. Jakarta : 2006. halaman 20.

Hariningsih, SP. 2005. Teknologi Informasi. Yogyakarta : Graha Ilmu.

Jogianto, HM. 2001. Analisis dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta : Andi.

Kadir, Abdul. 2003. Pengenalan Sistem Informasi. Yogyakarta : Andi Offset.

Kurini. 2007. Strategi Perancangan dan Pengelolaan Basis Data. Yogyakarta : C.V Andi Ofset.

Sadiman. 2006. Teknologi Informasi dan Komunikasi. Jakarta : Erlangga.

Tata, Sutabari. 2004. Analisa Sistem Informasi. Yogyakarta : Andi.

Yanuarsyah, Ryan. 2013. Sub Sistem Informasi Administrasi Pasien Rumah Sakit Banjar Pataroman Kota Banjar (Proyek Perangkat Lunak). Tasikmalaya : STMIK DCI Tasikmalaya. https://id.wikipedia.org/wiki/Lazarus_(perangkat_lunak)

Sulhan, Mohammad. Pengembangan Aplikasi Berbasis Web dengan PHP & ASP. Gava Media. Yogyakarta : 2007. www.ybth.org/ybth/ybth_balai.

Made, Fuzi. “Rekam Kesehatan dan Informatika Kesehatan”. 22 Oktober 2017. https://fauzimade.wordpress.com/data-pasien

Wikipedia. “Dokter”. 22 Oktober 2017.https://id.m.wikipedia.org/wiki/Dokter.

Almuttaqin, Fariz. “Klinik”. 22 Oktober 2017. http://almuttaqinklinik.blogspot.com/2014/01/pengertian-klinik.html.

Nurul, Irsa. “Rekam Medis Time”. 22 Oktober 2017. http://rekammedisirsa.blogspot.com/2015/02/rekam-medis.html.




DOI: http://dx.doi.org/10.51530/jumika.v5i2.339

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.