RANCANG BANGUN PERANGKAT LUNAK PENILAIAN INTELLEGENCE QUOTIENT (IQ) DAN EMOTIONAL QUOTIENT (EQ)
Sari
Penilaian tes kecedasan intelektual dan emosional dibutuhkan untuk mengetahui sejauh mana seseorang dapat mengetahui kemampuan yang dimilikinya untuk dapat lebih mengarahkan seseorang untuk memeilih pekerjaan yang sesuai dengan tingkat kecerdasannya. perangkat lunak penilaian Intellegence Quotient (IQ) dan Emotional Quotient (EQ) dibuaat untuk membantu menilai kemampuan yang dimiliki seseorang secara cepat .Agile Process model Extreme Programming(XP) adalah suatu metode perancangan perangkat lunak yang memiliki susunan proses yang dimulai dari Perencanaan, Pemodelan, Pengkodean dan Pengujian. Perangkat lunak yang di bangun berbasis client server yaitu dapat melakukan Perubahan Soal tes, melakukan tes IQ dan EQ secara cepat sekaligus memberikan nilai dan deskripsi hasilnya.
Kata Kunci : Extreme Programming(XP), EQ, IQ
Teks Lengkap:
PDFReferensi
Anastasi, Anna. Urbina Susana. 2003. Tes Psikologi Edisi 7. Jakarta : PT Indeks, Gramedia Grup.
AS, Rossa. 2010, Testing Blackbox. http://www.gangsir.com/download/6-Black-BoxTesting.pdf. Diakses pada tanggal 1 Juli2012.
Carter, Philip..2011. Panduan Lengkap Tes Kecerdasan. Jakarta : PT Indeks
Chattopadhyay, Aparna. 2005 . Tes Emosi Anda. Jakarta : Gaya Media Pratama.
Eysenck, HJ. Mengenal IQ Anda (Know Your Own IQ). Bandung : Pionir jaya.
Fowler, Martin. 2005. UML Distilled Edisi 3 (Panduan Singkat Bahasa Pemodelan Objek Standar). Yogyakarta : Leong, Marlon. 2004. ANDI Publisher.
Pemrograman Dasar Microsoft Visual Basic.net. Yogyakarta: ANDI.
Pressman, Rogger S. 2010. Enginering a Practitioner’s approach 7th edition. Newyork : mc-rich hill.
Shore, James & Warden, shane. 2008, The art Of Agile Development. Sebastapol: O’Reily Media.
Wahana Komputer. 2007. Membangun Perangkat Lunak Database Yogyakarta : ANDI Publisher.
Yulianeu A, 2016, Sistem Berkas, LPPM STMIK DCI, Tasikmalaya.
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.